SMKS Tunas Bangsa telah membuka beberapa jurusan baru.Sebelumnya Sekolah yang telah berdiri dari tahun 2007 ini hanya memiliki 3 Jurusan Yaitu Teknik Kendaraan Ringan dan Otomotif,Teknik Komputer dan Jaringan Telekomunikasi,serta jurusan Perbankan dan Keuangan Mikro yang hanya dimiliki SMKS Tunas Bangsa.Setelah pergantian Kepala Sekolah,ditahun pelajaran 2023/2024 Sekolah ini kembali membuka Pendaftaran Siswa/siswi Baru serta beberapa jurusan baru yang semakin menambah Keahlian Kompetensi di SMKS Tunas Bangsa.
Beberapa Jurusan terbaru yang akan ditambahkan pada tahun pelajaran yang akan datang antara lain
- Desain Komunikasi Visual(DKV)
- Teknik Alat Berat (TAB)
- Perhotelan/Pariwisata
- Agrobisnis Tanaman Perkebunan
Tidak ada komentar:
Posting Komentar